Petani Tri Tunggal Ikuti PEDA Petani Nelayan XIV Kalimantan Tengah

Santoso, Ketua Gapoktan Desa Tri Tunggal, yang juga merupakan Petani Muda berprestasi ditunjuk untuk ikut dalam kegiatan Pekan Daerah (PEDA) Petani Nelayan XIV tingkat Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) Tahun 2025 yang berlangsung di GOR Pangeran Ratu Alamsyah, kawasan Sport Center Pangkalan Bun, Sabtu (2/8). Dia menjadi salah satu dari 65 nama anggota kontingen yang ditunjuk untuk mewakili Lamandau. PEDA XIV ini berlangsung hingga 7 Agustus 2025 dan menjadi ajang seleksi delegasi Kalteng untuk Pekan Nasional KTNA yang akan digelar di Gorontalo pada tahun 2026.

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

expand_less